4 JOmblo ini adalah jomblo expert dengan gaya fantastis.
mereka semua mahasiswa dari universitas bonafid di jogja.
Ma’lum guys, ma’lum semester tua. Jadi di akhir semester mereka berusaha mencari
cinta, tenggelamnya mereka dalam lautan
persahabatan membuat mereka berkeinginan
mencari bidadari, untuk menambah asyik persahabatan mereka.
Haha ok gays, gue pampangin kriteria mereka.
yang pertama Jomblo dengan segala kejeniusan dan kedalaman
analisis yang luar biasa dia adalah Pa-i, seorang mahasiswa dengan kerendahan
yang mendalam, sopan dan baik hati tentunya. Haha bagai mana guys tertarik?
Hihihi, nanti dulu masih ada 3 lagi.
Ok langsung aja, yang kedua, si ganteng(katanya
“status2nya”), adalah seorang mahasiswa asli jogja yang jadi ketua perkumpulan
jomblo ini, guys, dia adalah sang kordinator yang rendah hati, modis-(ma’lum
juragan ngawul-cz dia dikenalin ngawul sama raja ngawul cusni yang sekarang
jadi pamong anak anak), tapi santai guys dia suka berbagi. Namanya nanang Hobinya nyepeda dan makan mie.
Terus yang ketiga ini adalah seorang yang fantastis, dengan
keahliannya menjadi reporter dan penggerak masa, dengan kerendahan hati yang
mendalam dan sosialnya yang tinggi dia banyak di sukai cewe, tapi natah kenapa,
gue ngga tau alasannya dia tetep ngejomblo. Hahaha tapi kata rekan gue dia ini
mirip genta dalam film 5cm. haha mirip apanya yaaa???? Silahkan kenalan
sendairi guys kalo mau deket :D namanya dika anak jawa tengah :D
Nah yang terakhir ini adalah si pujangga yang sangat luar
biasa dalam mengolah kata, bahkan dosenya saja mengatakan luar biasa indah
puisinya yg berjudul “Dia, Dia, dan Dia”. Namanya mamam, lucu ya namanya,
tapi jangan salah, dialah pujangga
terbaik di desanya. Dia orang yang
rendah hati, humanis, dan fantastis.Pkonya mirip zafran 5cm deh.
Hahaha gimana guys, sudah ada gambaran tentang mereka? Oke. Lanjut cerita…….
Minggu tam-parantam, mereka kumpul di bawah pohon beringin,
ditemani kehangatan mentari, mereka berencana mengisi pagi tam-parantamnya.
Pa-i: brow kita sepedaan yuk.
Nanang : kemana I, ketugu aja ya, sambil liatin yang seger,
hehehe ia nga mam
Mamam: yoi brooo, laksana embun, aku berkelana, mencari hati
tetes kasih sayang.
“Wuooooooooooooooooo, apaannnnnnnn” Semua bersorak
“Wah, kalian tak tau keindahan, bidadari hati sandaran hati
ini.” :mamam
“Kring kring” Haha,
udah udah, yuk jalan, nanti kesiangan lho. Kata Dika.
"Bismillah semoga aku bertemu bidadari sandaran hati
pagi ini" Mamam berdoa.
Berlalulah mereka, mengayuh sepeda masing masing, sambil
bercerita tentang kriteria bidadari masing masing. Bersambung……
#
CERITA INI FIKTIF, TAK NYATA, Mohon maaf bila ada yang
tersinggung, tidak bermaksud apa apa, mumpung lagi ada inspirasi lewat jadi gue
tangkep aja. dari pada mubadzir :D :D hehehe
keren kak ojo
BalasHapus